ANALISIS KEKUATAN OTOT TUNGKAI DALAM LOMPAT JAUH PADA KELAS XII MIPA 1 DI SMA NEGERI 03 KOTA BENGKULU

RENANDA RIZKI PUTRA PRATAMA, RENANDA (2222) ANALISIS KEKUATAN OTOT TUNGKAI DALAM LOMPAT JAUH PADA KELAS XII MIPA 1 DI SMA NEGERI 03 KOTA BENGKULU. Skripsi thesis, Universitas Dehasen Bengkulu.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kemampuan lompat jauh siswa kelas XII MIPA 1 di SMA Negeri 03 Kota Bengkulu Tahun Pelajaran 2021/2022. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kuantitatif. Metode yang digunakan adalah observasi dengan teknik tes dan pengukuran. Penelitian ini menggunakan seluruh populasi di jadkan seluruh sempel.Subjek penelitian ini adalah siswa kelas XII MIPA1 di SMA Negeri 03 Kota sebanyak 31 siswa dengan sampel sebanyak 31 siswa. Instrumen yang digunakan adalah tes unjuk kerja lompat jauh. Teknik analisis data menggunakan statistik deskriptif kuantitatif dengan persentase. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa hasil Lompat Jauh siswa putra dan putri kelas XII MIPA 1 SMA Negeri 03 Kota Bengkulu ini yang terdiri dari 31 siswa terdapat 1 siswa atau 3,125% dalam katagori sangat baik, 8 siswa atau 25% dalam kategori baik, 19 siswa atau 62,5% dalam kategori cukup, 2 siswa atau 6,25% dalam kategori kurang dan 1 siswa atau 3,125% dalam kategori sangat kurang. Kemampuan otot tungkai dan lompat jauh pada kelas XII MIPA 1 SMA Negeri 03 Kota Bengkulu dominan dalam kategori cukup baik dengan jumlah siswa sebanyak 19 siswa atau 62,5%. Kata kunci: Kekuatan Otot Tungkai Dalam Lompat Jauh pada kelas XII MIPA 1 Di SMA Negeri 03 Kota Bengkulu

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > B Philosophy (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan Dan Rekreasi
Depositing User: User 4
Date Deposited: 02 Nov 2023 05:08
Last Modified: 02 Nov 2023 05:08
URI: http://repository.unived.ac.id/id/eprint/1033

Actions (login required)

View Item View Item