IMPLEMETASI KOMBINASI ALGORITMA STREAM CIPHER DAN ROTATE 13 UNTUK KEAMANAN DATA

IKHSAN TRI, MUKROZI (2024) IMPLEMETASI KOMBINASI ALGORITMA STREAM CIPHER DAN ROTATE 13 UNTUK KEAMANAN DATA. Skripsi thesis, Universitas Dehasen Bengkulu.

[img] Text
Ikhsan Tri Mukrozi-MFE.pdf

Download (83kB)

Abstract

Masalah keamanan dan kerahasiaan data merupakan salah satu aspek penting dari suatu data, pesan dan informasi. Stream Cipher sering disebut sebagai sandi aliran. Keunggulan dari metode ini yaitu relative lebih cepat dalam proses enkripsi- dekripsi dan juga tidak dibatasi panjang plainteksnya. ROT13 ialah enkripsi cipher substitution dengan melakukan pergeseran maju karakter sejumlah 13 kali, terhitung 1 karakter yang ada didepannya, dan menggeser karakter berdasarkan urutan karakter yang ada di tabel ASCII. Dengan mengkombinasikan algoritma Stream Cipher dan ROT13 tersebut menghasilkan sebuah metode yang dapat memberikan tingkat keamanan yang lebih baik dibandingkan dengan penerapan masing – masing metode tersebut secara terpisah. Hasil dari analisa dan pengujian yang dilakukan dengan menggunakan kunci dekripsi yang berbeda menghasilkan chiperteks tidak dapat dikembalikan yang mana menunjukkan hal yang normal dikarenakan metode yang digunakan merupakan kriptografi simetris sehingga proses dekripsi hanya bisa dilakukan menggunakan kunci yang sama dengan kunci pada saat dekripsi. Kata kunci : Keamanan, Stream Cipher, ROT13

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Program Studi Teknik Informatika
Depositing User: Jeffry Adi Nugraha
Date Deposited: 28 Sep 2024 02:22
Last Modified: 28 Sep 2024 02:22
URI: http://repository.unived.ac.id/id/eprint/1722

Actions (login required)

View Item View Item